Detail Berita

Gerakan Aksi Bergizi merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk meningkatkan kesadaran siswa siswi dalam membiasakan konsumsi TTD (Tablet Tambah Darah), makan makanan dengan menu gizi seimbang dan aktivitas fisik.

Dalam kegiatan yang dilaksanakan di MTs N 2 Temanggung mengusung tema yaitu "Hidup Sehat Sejak Sekarang Untuk Remaja Kekinian". Dalam pelaksanaannya, terdapat beberapa rangkaian kegiatan untuk memeriahkan acara "Gerakan Aksi Bergizi", diantaranya adalah sebagai berikut:

  1. Senam Bersama
  2. Makan Bersama
  3. Penyuluhan Kesehatan oleh Puskesmas Kedu
  4. Minum Tablet tambah Darah (TTD)
  5. Pemeriksaan HB (Hemoglobin) oleh Puskesmas Kedu
  6. Penyebarluasan melalui Media Sosial

Pelaksanaan Gerakan Aksi Bergizi di ikuti oleh siswa MTs N 2 Temanggung sejumlah 436 siswi

AYO MENJADI REMAJA SEHAT DENGAN MENGKONSUMSI TABLET TAMBAH DARAH SETIAP 1 MINGGU 1x 

https://youtu.be/rr7YKQtMRWg?si=V2J9dwTIzKdHS-lb